INFORMASI :

selamat datang di website desa harjodowo    

KEGIATAN PENGAJIAN AKBAR HARI SANTRI NASIONAL & HARI PAHLAWAN

KEGIATAN PENGAJIAN AKBAR HARI SANTRI NASIONAL & HARI PAHLAWAN

Dalam rangka memperingati Hari Santri Nasional dan Hari Pahlawan Tahun 2023 , Pemerintah Desa Harjodowo mengadakan Pengajian Akbar ,

Adapun pelaksanaan Pengajian akbar tersebut yaitu pada hari Selasa malam rabu tanggal 14 November 2023 yang diselenggarakan di halaman Kantor Balai Desa Harjodowo , Kegiatan teresebut terselenggara atas bantuan Dana TEMATIK dari Bupati Kebumnen Bapak H. Arif Sugiyanto SH. MM sebesar Rp. 15.000.000,- (lima belas juta rupiah).

Kegiatan pengajian tersebut dihadiri oleh bapak bupati kebumen yang diwakilkan kepada Kabag Kesra Kabupaten Kebumen Bp. Muslih dan bapak Camat Kebumen Bp. Bahrun Munawir.

Sedangkan dari Forkompincam Kecamatan Kuwarasan dihadiri oleh Bp. Camat langsung Bp. Heru Siswanto, Kapolsek Kuwarasan dan Anggota Danramil Kuwarasan beserta Anggota dengan mengundang pembicara dari Cilacap yaitu Almukarrom Abah KH. CHARIR MUCHARIR SPdi. SH. Pengasuh Pondok Pesantren Al Ihya Ulumaddin dan Dosen Universitas UNUGHA Kesugihan Cilacap.

Secara keseluruhan rangkaian acara berjalan dengan baik dan lancar , semoga dapat meningkatkat UKHWAH ISLAMIYAH, UKHWAH BASYARIYAH DAN UKHWAH WATHONIYAH.

Barookalloh............

Bagikan :

Tambahkan Komentar Ke Twitter

Kebumen Terkini

Berikut 14 Ruas Jalan yang Tengah Dibangun Pemkab Kebumen
Tahun Ini KIE Ditiadakan, Diganti Expo Keagamaan
Peringati Hardiknas, Bupati Kebumen Upayakan Para Guru Honorer Diangkat PPPK
Peringati Hari Buruh, Bupati Kebumen Sebut Angka Penganguran Turun
Berkomitmen Majukan Pendidikan, Bupati Kebumen Raih Penghargaan Detik Jateng-Jogja Awards

Arsip Berita

Statistik Pengunjung

Polling 1

Polling 2